Saat membuat surat laaran ada kalanya anda dituntut untuk membuatnya dalam format Bahasa Inggris, beberapa profesi memang membutuhkan surat lamaran Bahasa Indonesia dan versi Bahasa Inggrisnya. Artikel berikut akan membahas mengenai surat lamaran Bahasa Inggris.
Setelah lulus dari pendidikan terhair anda, yang terbesit pastilah pekerjaan yang sesuai dengan jurusan anda bukan? namun diera seperti ini, dimana pekerjaan sudah tidak mempedulikan anda lulusan mana, jurusan apa dan memiliki nilai berapa melainkan lebih membutuhkan keahlian dan kontribusi apa yang bisa anda berikan pada perusahaan mereka. Ini menjadi peluang sekaligus hantaman bagi anda, karena bila tidak ahli di banyak hal anda bisa saja tersingkir oleh saingan anda yang lebih mumpuni.
Saat melamar pekerjaan pasti dibutuhkan surat lamaran kerja, surat lamaran kerja biasanya menggunakan Bahasa Indonesia, namun ada beberapa perusahaan dan beberapa profesi yang membutuhkan surat lamaran kerja Bahasa Inggris, sehingga bagi anda yang dituntut harus bisa dalam sehala hal seharusnya tahu bagaimana surat lamaran kerja dalam Bahasa Inggris sehingga bisa membuatnya kelak saat dibutuhkan.
Namun tenang saja, bagi anda yang belum tahu tentang bagaimana cara membuat surat lamaran dalam Bahasa Inggris artikel ini akan memberikan beberapa contoh surat lamaran kerja dalam Bahasa Inggris.
contoh surat lamaran kerja Bahasa Inggris
berikut beberapa contoh surat lamaran Bahasa Inggris yang bisa anda pakai untuk melamar di bidang yang anda inginkan.
- Contoh Lamaran Kerja Bahasa Inggris Menjadi Guru
Mr. Suharman
The Principal SMP N 10 Jakarta Selatan
Jln. Mampang Raya No. 177
Jakarta 12790
Dear Sir,
Teacher mentors in schools schools are informed that the father of the father of the lead is looking for additional teachers as tenga teachers United Kingdom Language, mathematics, and chemistry. Therefore, through this letter I would like to apply for a job at the school the father to fill the position of teacher of mathematics.
I have been studying my degree at the University Gajah Mada Department of mathematics education Jogjakarta, in 2016. While studying in College, I underwent a training program teaching which has trained me to be a teacher is effective and efficient.
I have experience working as a teacher in Learning Arithmetic for 4 years and I am currently trying to develop my career and looking for a new challenge in school that Mr. pimpin this. As the consideration of Mr., I attach some importance, namely, life, photo, photo copies of diplomas, and a photo ID.
I would be very happy if given a chance interview at your convenient times.
Thanks for your nice attention and your consideration.
Sincerely yours,
Vanesa Vasila
- Lamaran Kerja Bahasa Inggris Di Perusahaan
Jakarta, June 22th2015
PT Unilever Indonesia
Jln. Raya Sultan Syahrir No.78
Jakarta Pusat
Dear Mr./Mrs. President of PT Unilever Indonesia
I have read an announcement about a job vacancy in your company from the internet, and I want to fill up the position as Database/ Graphics Package Design in the Research and Development Department of your company. My name is Surya Imam Hakim I am twenty three years old, unmarried, and I was graduated from University of Indonesia, Faculty of computer science, with total GPA 3.92 of 4.00 in January 2019.
As a consideration, I attached:
- Copy of Bachelor Diploma and Academic Transcript.
- Curriculum Vitae
- Recent Photograph 4×6
- Certificate of Public Speaking and Certificate of English Proficiency (TOEIC)
I have good personality. I can work well with others (team work) or individual. Besides, I also can communicate in English quite well.
I am looking forward to hearing from you. Thank you for your consideration and attention.
Sincerely yours,
Surya Imam Hakim
Demikian artikel mengenai contoh surat lamaran pekerjaan dalam bahasa inggris semoga dapat bermanfaat.