Segala kebutuhan saat ini sudah bisa ditemukan di google. Bahkan sejumlah aplikasi menarik pun bisa ditemukan di Google Play Store. Salah satunya adalah aplikasi pengukur suhu tubuh yang akan memudahkan kamu bisa mengetahui suhu tubuh meski sedang berada diluar rumah.
Beberapa waktu lalu memang bahaya Covid-19 sempat membuat masyarakat khawatir tertular. Dengan memiliki aplikasi ini tentunya memudahkan pengguna untuk memakai suhu tubuh saat dibutuhkan. Lalu apa saja aplikasi yang akurat untuk mengukur suhu tubuh, inilah beberapa rekomendasinya.
Beberapa Aplikasi Pengukur Suhu Tubuh
Sejumlah aplikasi memang memiliki kelebihan dan kekurangannya masing-masing. Namun dari segi pengunduh yang sudah memakainya, inilah beberapa aplikasi pengukur suhu tubuh di Play Store yang bisa kamu gunakan secara gratis.
Baca Juga : Cara Download Musik Tiktok Jadi MP3 Tanpa Aplikasi
1. Thermo
Aplikasi pertama adalah Thermo-Smart Fever Managemen yang bisa digunakan untuk mengukur suhu tubuh. Untuk memudahkan pengguna memakai aplikasi ini sebaiknya menyingkronkan lebih dulu aplikasi ini melalu bluetooth atau Wifi sebelum menghubungkan ke bagian tubuh yang ingin dicek.
Riwayat suhu tubuh akan terlihat dalam riwayat atau linimasa pengguna. Didalam aplikasi ini juga akan muncul analisa kondisi tubuh kamu dan bahkan ada rincian pengobatan yang bisa digunakan sebagai penanganan. Untuk lebih mudah memantau kondisi selanjutnya, silahkan berikan pengingat dari fitur yang sudah tersedia.
Secara bertahap Thermo akan melakukan penilaian tingkat pembacaan suhu tubuh sehingga pengguna akan semakin mudah memantau keparahan penyakitnya.
Aplikasi Thermo juga menyediakan fitur pengingat bagi Anda untuk mengukur suhu pada jam-jam tertentu dan situr suhu manual untuk memasukkan data pembacaan suhu melalui pemeriksaan manual. Apabila Anda mencatat pembacaan suhu tinggi, Thermo dapat membantu Anda menilai tingkat keparahan demam Anda.
Apabila Anda mencatat pembacaan suhu tinggi, Thermo dapat membantu Anda menilai tingkat keparahan demam Anda.
2. Fever Tracker
Selanjutnya, aplikasi pengukur suhu tubuh gratis di Play Store adalah Fever Tracker. Aplikasi ini juga memiliki fitur khusus untuk melakukan pencatatan jenis obat dan dosis pemakaian setelah penguna melakukan pengecekan suhu. Jangan salah, aplikasi ini selalu direkomendasikan ahli kesehatan karena memang dinilai sangat akurat.
Ada keuntungan memakai aplikasi ini, dalam sistem pelacakan suhu tubuh dinilai sangat akurat, rekomendasi banyak dokter, dan menyediakan satuan suhu yang beragam jenis seperti Celcius, Fahrenhait dan lainnya.
Baca Juga : Aplikasi Nada Dering Whatsapp Sebut Nama
3. Vicks SmartTemp Thermometer
Berikutnya Vicks SmartTemp Thermometer bisa menjadi aplikasi gratis yang juga berfungsi bagus dalam mengukur kondisi suhu tubuh seseorang. Aplikasi ini juga bisa dijadikan sebagai media pengelola riwayat kesehatan bagi kamu sendiri dan keluarga dirumah.
Pemantauan suhu tubuh bagi seluruh kekuarga juga akan semakin mudah dengan adanya profil catatan pengukuran suhu. Tinggal memasukkan data nama semua anggota keluarga, maka pencatatan waktu, suhu, dan lokasi akan semakin mudah dengan pengukuran otomatis didalamnya.
Ada juga grafik khusus yang bisa dijadikan acuan soal siapa saja anggota keluarga yang sedang membutuhkan penanganan. Setelah itu dengan catatan gejala dan obat yang keluar dalam pemberitahuan, kamu tinggal membagikan hasilnya ke seluruh anggota keluarga.
4. iCelcius
Aplikasi pengukur suhu tubuh di Play Store berikutnya adalah iCelcius. Aplikasi ini akan merubah smartphone kamu menjadi thermometer digital dengan menu dan fitur terlengkapnya. Untuk memaksimalkan aplikasi ini, pengguna bisa mengaitkan akun di aplikasi ke perangkat yang tersambung internet.
Aplikasi ini bisa dikatakan bisa dijalankan dalam mode demo dan mode on dengan koneksi internet. Aplikasi ini dinilai bisa digunakan maksimal jika ada jaringan yang tersambung dengan Wifi karena proses pengolahan temperature suhu akan semakin akurat.
Didalam aplikasi, kamu juga bisa mengaktifkan pengingat waktu, membaca suhu, dan tampilan grafik ukuran suhu tubuh bagi pengguna yang pernah memakainya dalam satu aplikasi.
5. Body Temperature App
Seperti namanya, aplikasi Suhu Tubuh dapat digunakan untuk mengukur fungsi suhu Anda dengan cara yang praktis dan mudah.
Tersedia untuk diunduh dari Google Play Store dan App Store, aplikasi ini memiliki banyak fitur menarik dan bergaya.
Aplikasi Suhu Tubuh menampilkan pengukur suhu tubuh yang sangat akurat dan dapat diperiksa ulang menggunakan termometer manual.
6. Body Temperature Diary
Seperti namanya, menggunakan buku harian suhu tubuh semudah membuat buku harian. Setiap hari aplikasi ini secara akurat mencatat suhu tubuh Anda.
Ini juga memiliki sejumlah fitur yang berguna, meskipun faktanya memungkinkan pengguna untuk mengetahui kondisi fisik mereka berdasarkan catatan yang ditampilkan secara otomatis.
Misalnya, saat sakit, aplikasi menampilkan catatan di beranda yang mengatakan “Saya sedikit sakit” atau “Saya sakit”. Sangat menarik bukan?
Selain itu, Anda dapat mengunduh buku harian suhu tubuh secara gratis dari Google Play Store.
Nah itulah beberapa rekomendasi aplikasi pengukur suhu tubuh yang bisa kamu gunakan gratis saat ini. Download langsung di Google Play Store dan maksimalkan kegunaan dari masing-masing aplikasinya.